HomeHukrim

Jangat Nekat, Polisi Rutin Patroli

Jangat Nekat, Polisi Rutin Patroli

Satlantas Polres Sumbawa Kembali Bagikan Paket Sembako
Polisi Masuk Pasar hingga Pertokoan
Polisi Gotong Royong Bantu Turunkan Atap Rumah Warga

SUMBAWA-Dalam rangka memelihara kamtibmas di bulan suci ramadhan, personil patroli Sat Samapta Polres Sumbawa Polda NTB, menggelar patroli Jumat (30/4). Pusatnya dilakukam pada jam rawan di tempat ibadah, pemukiman, perkantoran, fasilitas umum dan tempat-tempat rawan kejahatan di Kabupaten Sumbawa.

Giat yang dipimpin Bripka Didianto bersama tiga anggota Patroli lainnya guna mencegah timbulnya niat kejahatan.

Kapolres Sumbawa melalui Kasubbag Humas AKP Sumardi, S.Sos menjelaskan patroli rutin dilakukan, untuk menjaga situasi yang kondusif dan memberikan rasa aman nyaman bagi masyarakat yang menjalankan ibadah di bulan suci ramadlan. Serta mencegah terjadinya tindak kriminalitas. Terutamq di malam hari.

Dalam Patroli, selain menelusuri pemukiman penduduk, personil patroli juga menyambangi tempat ibadah juga beberapa obyek vital lainnyabdalam kota. Seperti komplek pertokoan, terminal dan tempat rawan lainnya. Serta melaksanakan dialogis dengan masyarakat yang beraktivitas. Sekaligus memberikan pesan-pesan kamtibmas, memberikan himbauan agar tidak bunyikan petasan, larangan mudik dan tetap mematuhi protokol kesehatan covid-19 dengan 5M. (IM)

Spread the love

COMMENTS

WORDPRESS: 0
DISQUS: 0
error: Content is protected !!